A
Berita
Kegiatan Sosialisasi & Rekrutmen Mahasiswa dan Lulusan Dalam Progran Qatar Care Di Poltekkes Kemenkes Padang. Senin 27 Januari 2025
Admin(CM)
03/02/2025 11:31 WIB
Senin, 27 Januari 2025 Poltekkes Kemenkes Padang menerima kunjungan dari Qatar Care dan Direktorat Jendral SDM Kesehatan,
Kunjungan ini dalam rangka sosialisasi sekaligus persiapan mahasiswa dan alumni jurusan keperawatan dan kebidanan Poltekkes Kemenkes untuk mengikuti pelatihan dan ujian prometric /NCLEX sebagai prasyarat untuk bisa magang dan bekerja khususnya di negara Qatar dan Timur Tengah Lainnya.

Direktur Poltekkes Kemenkes Padang, Renidayati, S. Kp. M. Kep., Sp. Jiwa mengatakan ada empat Poltekkes yang terpilih sebagai pilot project program ini.
Poltekkes Padang sebagai salah satu dari 4 Poltekkes Kemenkes selain Poltekkes Aceh, Poltekkes Jambi dan Poltekkes Tanjung Karang, yang diamanahkan sebagai pilot proyek persiapan pelatihan dan Ujian Prometric/NCLEX yang nanti pelaksanaannya akan dilakukan oleh Qatar Care. Sebanyak 50 orang kuota dari Poltekkes Kemenkes Padang

Poltekkes Kemenkes Padang berterimakasih kepada Dirjen Nakes telah berkenan juga sekaligus memfasilitasi langsung Direktur untuk menandatangani MOU antara Poltekkes Kemenkes Padang dengan Presiden Qatar Care. Terima kasih juga kepada Qatar Care yang telah mengajak Poltekkes Kemenkes Padang melakukan kunjungan ke Pusat Pelatihan Qatar Care, RS dan Kedubes Indonesia di Qatar.

Direktur menyebutkan magang di Negara Qatar merupakan kesempatan paling baik saat akan bekerja diluar negeri khususnya di Qatar dan Timur tengah. dan menyampaikan beberapa keuntungan bagi mahasiswa/alumni yang mengikuti pr
SERAH TERIMA MAHASISWA JURUSAN KESEHATAN GIGI PRAKTIK DI PUSKESMAS WILAYAH KERJA DINAS KESEHATAN TANAH DATAR
Admin (RH)
31/01/2025 14:13 WIB
JURUSAN KESEHATAN GIGI BERIKAN SERTIFIKAT BAGI MAHASISWA PERAIH INDEKS PRESTASI TERTINGGI
Admin (RH)
31/01/2025 07:59 WIB
Kegiatan Pengukuran Kebugaran Prodi Diploma Tiga Kebidanan Bukittinggi dan Jurusan Kesehatan Gigi
Admin (IS)
26/01/2025 22:05 WIB
Target Kinerja Utama Tercapai Poltekkes Kemenkes Padang Gelar Capacity Building Tahap 2 Di Alahan Panjang Sumbar, Alahan Panjang 19-20 Desember 2024
Admin(CM)
31/12/2024 14:59 WIB
Poltekkes Kemenkes Padang Gelar Capacity Building Bertajuk Team Work Management Training Di Alahan Panjang Sumbar. Alahan Panjang 17-18 Desember 2024
Admin(CM)
31/12/2024 14:45 WIB
Agenda
Tidak ada agenda yang bisa ditampilkan
Galeri Gambar
Kegiatan Sosialisasi & Rekrutmen Mahasiswa dan Lulusan Dalam Program Qatar Care Di Poltekkes Kemenkes Padang. Senin27 Januari 2025
Kegiatan Sosialisasi & Rekrutmen Mahasiswa dan Lulusan Dalam Program Qatar Care Di Poltekkes Kemenkes Padang. Senin27 Januari 2025
Kegiatan Sosialisasi & Rekrutmen Mahasiswa dan Lulusan Dalam Program Qatar Care Di Poltekkes Kemenkes Padang. Senin27 Januari 2025
Kegiatan Sosialisasi & Rekrutmen Mahasiswa dan Lulusan Dalam Program Qatar Care Di Poltekkes Kemenkes Padang. Senin27 Januari 2025
Segenap Keluarga Besar Poltekkes Kemenkes Padang mengucapkan Selamat Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW, senin 27 Januari 2025
Rapat Lanjutan LKjIP Di Lingkungan Poltekkes Kemenkes Padang, Jum'at 24 Januari 2025
Q
D
B
Semangat adalah modalku,
Iman adalah peganganku,
Puas adalah tujuanku
X
menghubungi server
Q
test